SELAMAT DATANG

Terimakasih telah mengunjungi blog ini, semoga bermanfaat bagi anda..

Jumat, 05 November 2010

ENERGI LETUSAN MERAPI SETARA 300 KALI BOM HIROSHIMA

Quantcast
Mungkin kita sudah jenuh dan capai karena selalu was-was menghadapi Gunung Merapi. Pertanyaan utama “Kapan berhentinya ?”.






Deformasi pertanda akan erupsi

Deformasi adalah perubah ukuran merapi karena dorongan magma dari dapur magma dibawah. Tercatat sebelum erupsi Merapi berkembang 20cm/hari.



Dengan mengetahui pertambahan ukuran atau deformasi dari gunung api maka dapat dihitung atau diperkirakan volume magma yang akan keluar sewaktu erupsi. Namun pertambahan ini tidak semudah yang diperkirakan. Yang bisa diperkirakan hanya yang menyundul keluar, sedangkan yang akan menambah dari dapur magma dalam sulit dideteksi oleh alat dipermukaan.

Dikira 30 m3 juta tapi sudah 50 juta m3 yg keluar.

Sebelum erupsi diperkirakan hanya 30 juta yang akan muntah dari Merapi. Namun hingga hari ini 26 Oct - 4 Nov 2010 sudah 50 juta meterkubik yang keluar. Artinya ada tambahan magma dari dapur magma dalam ke dapurnya Merapi.Jadi bukan perkiraannya yang salah tetapi memang mekanismenya tidak mudah dideteksi dengan peralatan yang sudah ada hingga kini. Mendeteksi kegiatan dapurmagma dangkal sudah dilakukan, tetapi mendeteksi kegiatan dapur dalam tidak mudah.

Energi letusan.



Kalau saja ini sudah dianggap letusannya dengan skala letusa VEI (Volcano Erupstion Index) sebesar 4-5 VEI maka energi yang dikeluarkan oleh Merapi sejak tanggal 26 Okt – 4 November ini setara 300 kali Bom Hiroshima.


Sumber: rovicky

Tidak ada komentar:

Posting Komentar